Yordania
Yordania

Yordania

Yordania (i/ˈdʒɔːrdən/: Bahasa Arab: اَلأُرْدُن, Al-'Urdun), resminya Kerajaan Hasyimiyah Yordania (Bahasa Arab: اَلمَمْلَكَة اَلأُرْدُنِيَّة اَلهَاشِمِيَّة), Al-Mamlaka al-Urduniyya al-Hashemiyya) adalah sebuah kerajaan di Tepi Barat Sungai Yordan. Negara ini berbatasan dengan Arab Saudi di timur dan tenggara, Irak di timur-laut, Suriah di utara dan Tepi Barat dan Israel di barat, berbagi kekuasaan atas Laut Mati. Satu-satunya pelabuhan Yordania adalah di ujung barat-daya, di Teluk Aqaba, yang sebagiannya juga dikuasai oleh Israel, Mesir, dan Arab Saudi. Lebih dari separuh Yordania diliputi oleh Gurun Arab. Tetapi, bagian barat Yordania berupa hutan dan lahan layak tanam. Yordania adalah bagian dari Bulan Sabit Subur. Ibu kota dan pusat pemerintahannya adalah Amman.Yordania didirikan pada tahun 1921, dan diakui oleh Liga Bangsa-Bangsa sebagai sebuah negara di bawah mandat Britania pada tahun 1922 yang dikenal sebagai Emirat Transyordania. Pada tahun 1946, Yordan menggabungi Perserikatan Bangsa-Bangsa sebagai negara merdeka yang secara resmi dikenal sebagai Kerajaan Hasyimiyah Yordania.

Yordania

Pemerintahan Monarki semi-konstitusional1
• Mandat LBB berakhir 17 Juni 1946
- Majelis Tinggi مجلس الأعيان
Majlis al-A'yan
- Perkiraan 2014 7.595.000 (99)
Gini (2010) 35.4[2]
sedang
• Raja Abdullah II
Ibu kota(dan kota terbesar) Amman
• Emirat Transyordania 11 April 1921
Kode telepon +962
Legislatif Parlemen
- Perairan (%) 0,8
Zona waktu Waktu Eropa Timur (EET)
(UTC+2)
• Perdana Menteri Omar Razzaz
Mata uang Dinar Yordania (.د.ا)
(JOD)
- Per kapita $5.599[1] (89)
- Total $38.210 miliar[1] (93)
PDB (nominal) 2015
- Kepadatan 76,1/km2 (197,1/sq mi) (134)
- Majelis Rendah مجلس النواب
Majlis an-Nuwaab
Lajur kemudi kanan
Bahasa resmi Arab
PDB (KKB) 2015
Ranah Internet .jo dan الاردن.
IPM (2013) 0.745[3]
Error: Invalid HDI value · 77
- Musim panas (DST) UTC+3 (Waktu Musim Panas Eropa Timur (EEST))
Kode ISO 3166 JO

Referensi

WikiPedia: Yordania http://www.amf.org.ae/pages/Page.aspx?Type=8&id=31... http://www.amf.org.ae/pages/Page.aspx?Type=8&id=60... http://www.dfat.gov.au/geo/jordan/jordan_brief.htm... http://www.csmonitor.com/2009/0818/p06s14-wome.htm http://www.hurriyetdailynews.com/n.php?n=mideast-p... http://www.jordantimes.com/?news=19294 http://www.jordantimes.com/?news=31315 http://www.jordantimes.com/?news=31596 http://www.khaleejtimes.com/DisplayArticle08.asp?x... http://voices.washingtonpost.com/44/2009/08/18/oba...