Luksemburg
Luksemburg

Luksemburg

– di Eropa  (hijau & abu-abu)
– di Uni Eropa  (hijau)Luksemburg atau resminya Keharyapatihan Luksemburg atau Kadipaten Agung Luksemburg (bahasa Prancis: Grand-Duché de Luxembourg, bahasa Jerman: Großherzogtum Luxemburg, bahasa Luksemburg: Groussherzogtum Lëtzebuerg) adalah sebuah negara yang tidak berbatasan dengan laut di Eropa bagian barat laut, berbatasan dengan Prancis (perbatasan panjang 73 km), Jerman (panjang perbatasan 138 km) dan Belgia (panjang perbatasan 148 km). Merupakan negara dengan luas 2.586 kilometer. Sejak 1815, Luksemburg merupakan satu satunya negara di dunia yang masih dipimpin oleh adipati atau haryapatih sebagai kepala negara.

Luksemburg

Bahasa nasional yang diakui Luksemburg
• Perjanjian London Kedua 11 Mei 1867
Pemerintahan Kesatuan parlementer monarki konstitusional
• Putra Mahkota Guillaume Marie
Ibu kota(dan kota terbesar) Kota Luksemburg
49°36′N 6°7′E / 49.600°N 6.117°E / 49.600; 6.117
Gini (2019) ▲ 32,3[4]
sedang
• Mendirikan Masyarakat Ekonomi Eropa 1 Januari 1958
Kode telepon +352
Legislatif D'Chamber
• Perjanjian Paris 15 Maret 1815
- Perairan (%) 0,60
- Sensus Penduduk 2022 662.397 [2]
Zona waktu Waktu Eropa Tengah (CET)
(UTC+1)
• Perdana Menteri Xavier Bettel
• Pendudukan selama Perang Dunia I oleh Deutsches Reich Pertama 1 Agustus 1914
Mata uang Euro (€)
(EUR)
• Pembebasan dari Deutsches Reich Ketiga 1944 / 1945
- Per kapita $135.046[3] (3)
• Haryapatih Henri
• Uni personal berakhir 23 November 1890
- Total $86,898 miliar[3] (71)
PDB (nominal) 2022
• Perjanjian London Pertama 19 April 1839
- Kepadatan 242/km2 (58)
Bahasa resmi
Lajur kemudi kanan
PDB (KKB) 2022
Ranah Internet .lu²
IPM (2021)  0,930[5]
sangat tinggi · 17
• Diakui oleh PBB 24 Oktober 1945
- Musim panas (DST) UTC+2 (Waktu Musim Panas Eropa Tengah (CEST))
- Perkiraan Januari 2022 661.397[1] (168)
Kode ISO 3166 LU